Menjelajahi Mesin BMW E36 M40

Anda Memiliki BMW E36 Tipe Mesin Pertama? Jangan Khawatir!! Jika anda merupakan pemilik BMW E36 keluaran pertama, itu berarti mobil ...


Anda Memiliki BMW E36 Tipe Mesin Pertama? Jangan Khawatir!!

Jika anda merupakan pemilik BMW E36 keluaran pertama, itu berarti mobil anda menggunakan mesin M40. BMW E36 keluaran 1991-1993 memang masih menggunakan mesin yang sama dengan si klasik E30 pendahulunya. Namun banyak dari kalian yang merasa ragu dan seakan-akan meng-anak tirikan mesin M40 pada BMW e36 ini. M40 tidak hanya dibandingkan dengan mesin pentup serinya M43 namun juga kadang dibandingkan dengan e36 bermesin 6 silinder (M50 & M52).

Bagi kalian yang telah memiliki E36 M40 dan kalian yang masih ingin mencari mobil e36 dan masih bingung dengan kegaharan mesin-mesin, nampaknya kalian tidak perlu khawatir dan meremehkan mesin M40 ini. Selain perawatannya masih cukup mudah, sparepartnya juga masih bisa diakali loh oleh sparepart pendahulunya yaitu beberapa tipe part dari E30, jadi tidak ssah kok merawat E36 M40. Lalu kalian pasti bertanya, bagaimana dengan dapur pacnya? apakah bisa kenceng dan gahar selayaknya mobil sporty?
Naah, dari pada banya berbasa-basi, kali ini Oto Lambda akan share beberapa pengalaman dari Om Dede Surahman, yang juga pengguna BMW mesin M40 nih...

1. Mesin m40 merupakan mesin generasi ke 2 di 318 sesies setalah m10. Kalau ga salah. Dan berubah total.
2. Mesin m40 digunakan di e30 dan diteruskan sampai ke e36.
3. Dari sektor mesin dengan isi silinder 1800cc
4. Mesin m40 dan m43 tidak banyak berubah. Hanya berubah di rocker arm dan timing chain. Yang sama sekali tidak menjadi efort yang signifikan.
5. Power m40 dan m43 tidak berbeda jauh. Walau m43 menang tipis.
6. M40 dan m43 masih sama2 menggunakan air flow yang sama jenisnya. Artinya dari sistem bahan bakan masih sama. Hanya berbeda pada sistem distribusi pengapian. Ga tau itu jadi bagus atau tidak kenyataannya koil m43 sering bermasalah.
7. Sistem pendingin radiator. M43 dan m40. Lebih menang m40 kenapa?. M40 mampu berjalan normal tanpa termostat, dan menggunakan extrafan untuk sistem pendigin tambahan. Berbeda dengan m43 yang hanya menggunakan 1 extrafan. Yang sering muncul masalah di sensor dan motornya. M43 tidak akan bisa jalan normal ketika extrafan mati. Overheat akan mudah terjadi. Berbeda dengan m40 yang menggunakan visco dan tambahan extrafan. Seperti yang dipakai. Di mesin m50 dan m52. Jadi intinya entah di m43 BMW memangkas biaya atau seperti apa sehingga menghilanhkan sistem pendigin pada m40 yang sudah bagus.
8. Banyak yang penasaran dengan rocker arm m43 yang katanya lebih halus suaranya. Hasilnya memeang m43 lebih halus mengapa?. suara bising di m40 masih di pengaruhi oleh visco fan yang ikut muter bersamaan dengan mesin. Jika tidak percaya copot visconya dan bedakan suara mesinnya. Saya kira ini mungkin mitos yang orang belum tau.
9. Kondisi rocker arm, noken as, dan HVA M40 jika dalam keadaan normal suaranya halus sekali Dan yang muncul hanya suara decitan injektor saja. Jika penasaran coba ganti semua dengan part baru. Mengingat usia M40 lebih tua dari m43 yang menjadikan komponen tersebut sudah aus. Dan perlu peremajaan.
10. Dari sisi timing belt, banyak yang paranoid takut putus. Penyebab putusnya timing belt karena ulah pengunanya sendiri karena tidak merawat dan menggantinya berkala. Berbeda dengan m43 yang menggunakan timing chain. Biaya penggantian timing belt tergolong ekonomis, dan perlu penggantian sekitar 20rb km. Itu artinya sekitar 2 tabun sekali jika mobil rutin dipakai.
Ini si Metty-nya Oto Lambda

Masih banyak lagi yang orang belum tau kehebatan m40, pada intinya jika dilihat dari ketahanan M40 lebih bandel dan tidak rewel.


Jadii, bagaimana booys? masih mau meremehkan si M40 dan malu dengan E36 M40 mu? Kalau Oto Lambda sendiri sih PD aja menggunakan si "Metty", BMW Putih M40 kesayangan.. Karena M40 juga masih mampu bersaing kok dengan saudaranya yang lain :)

Sumber: Dede Surahman, BMW Enthusiast




                Oto Lambda Malang
Spesialist Sparepart BMW E36 (0823-3101-2517)

COMMENTS

Name

Artikel,5,Blogging,3,BMW,7,Historis,1,Kampakan,2,Part E36,4,Pricelist,3,Tips,2,
ltr
item
Oto Lambda Malang: Menjelajahi Mesin BMW E36 M40
Menjelajahi Mesin BMW E36 M40
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEibbQN0ubwMJEwnaHVQSX3CgrwE2MprE3nNjLkUFtQd92WVeMzoxzPYA0wYjeq7Tc-uhWoyCTFBMFB-v5NxsrMWNdhKIX7woxDKnduWAlXPWZQeHagKyRLVIxJexcOu6XGa9f3m8_Dj_WLY/s400/M40.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEibbQN0ubwMJEwnaHVQSX3CgrwE2MprE3nNjLkUFtQd92WVeMzoxzPYA0wYjeq7Tc-uhWoyCTFBMFB-v5NxsrMWNdhKIX7woxDKnduWAlXPWZQeHagKyRLVIxJexcOu6XGa9f3m8_Dj_WLY/s72-c/M40.jpg
Oto Lambda Malang
https://otolambda.blogspot.com/2020/02/menjelajahi-mesin-bmw-e36-m40.html
https://otolambda.blogspot.com/
https://otolambda.blogspot.com/
https://otolambda.blogspot.com/2020/02/menjelajahi-mesin-bmw-e36-m40.html
true
8288718220766929490
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content